Halo Gaes, kali ini kami dari Masqoqo.com akan menyampaikan sedikit ilmu pengetahuan tentang puisi bahasa Sunda.
Nah, buat yang tertarik belajar bahasa sunda bisa mempelajarinya melalui puisi bahasa sunda. Saya langsung mulai ajayak Gaes, biar kalian enggak bosen hehe.
Konten
Pengertian Puisi
Puisi adalah sebuah karya sastra yang berupa ungkapan isi hati penulis dimana di dalamnya ada lirik, rima, dan ritme pada setiap barisnya. Dikemas juga didalam bahasa yang imajinatif dan disusun dengan kata yang padat dan penuh makna.
Nah, disini Masqoqo.com juga ingin memberi beberapa pengertian puisi menurut para ahli yang ada di negara Indonesia.
Pengertian Puisi Menurut Parah Ahli
Nah, karya sastra puisi ini juga mempunyai berbagai definisi. Definis-definisi tersebut berasal dari beberapa ahli yang menyampaikan pendapatnya. Sebagaimana berikut dibawah ini ada beberapa definisi puisi dari menurut beberapa para ahli:
1. James Reevas
Menurut James Reevas puisi adalah ekspresi bahasa yang jaya dan penuh daya pikat.
2. Herman Waluyo
Menurut definisi puisi Herman Waluyo adalalah karya sastra tertulis yang paling awal ditulis oleh manusia.
3. Herbert Spencer
Menurut Herbert Spencer puisi adalah suatu bentuk pengucupan gagasan yang mempunyai sifat emosional dengan mempertimbangkan suatu keindahan.
4. Usman Awang
Menurut Usman Awang, puisi ini bukanlah suatu nyanyian orang putus asa yang mencari ketenangan dan kepuasan dalam puisi yang ditulisannya.
5. Herman J. Waluyo
Menurut Herman J. Waluyo, pengertian puisi adalah suatu karya sastra yang mengungkapkan pikiran dan perasaan si penyair dengan cara imajinatif dan disusun dengan mengonsentrasikan semua kekuatan bahasa dalam pengonsentrasian sebuah struktur fisik dan struktur batinnya.
6. Putu Arya Tirtawirya
Menurut Putu Arya Tirtawirya pengertian puisi yaitu suatu ungkapan secara implisit dan samar, maknanya yang tersirat dan dimana kata-katanya condong pada makna konotatif.
7. Muhammad Haji Salleh
Menurut Muhammad Haji Salleh puisi adalah sebuah bentuk karya satra yang kental dengan musik bahasa serta suatu kebijaksanaan oleh si penyair dan tradisinya. Karena semua kekentalan itu, sesudah puisi tersebut dibaca akan menjadikan kita lebih bijaksana.
Sejarah Puisi
Perkembangan Sejarah Puisi di Dunia
Nah, puisi adalah sala satu karya sastra tertua dalam sejarah manusia. Karena puisi yang tertua adalah Eposs Gilgames, dari milenium ke-3 SM di Sumeria {di Mesopotamia, sekarang Irak}, yang tertulis
No Responses Yet